Camat Tamalate Ajak Semua Pihak Sukseskan Vaksinasi Massal

 


Upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar menekan penyebaran Covid-19, Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan ‘Danny’ Pomanto luncurkan program vaksinasi massal di tingkat RT.


Vaksinasi massal ini diketahui salah satu bagian Makassar Recover yang telah di luncurkan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar.


Menindak lanjuti program tersebut, Camat Tamalate, Fahyuddin Yusuf kembali menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) pemantapan di Kantor Kecamatan Tamalate, jalan Danau Tanjung Bunga. Sabtu (2/10/2021).


Rakor pemantapan ini dihadiri oleh Danramil, Kapolsek, Kepala Puskesmas, beserta staf Kecamatan dan Lurah se-Kecamatan Tamalate.


“Jadi, hari ini kita melakukan rapat pemantapan untuk membahas persiapan vaksinasi massal sesuai arahan bapak Wali Kota yakni 100 RT 1 Hari 100”, ungkap Fahyuddin


“Ada beberapa yang di bahas, termasuk teknis dilapangan dan titik lokasi yang akan ditempati melakukan vaksinasi massal nanti”, tambah dia.


Dirinya meminta supaya semua semua pihak bisa ikut untuk menyukseskan program vaksinasi massal ditingkat RT demi memutus penyebaran virus mematikan tersebut.


“Sebenarnya warga sini banyak yang ingin vaksin, cuma agak jauh. Jadi, dengan adanya vaksinasi di tingkat RT ini, saya yakin warga kami sangat senang karena tidak perlu lagi ke tempat jauh untuk vaksin”, ungkap Fahyuddin.


Untuk diketahui, vaksinasi massal 100 RT 1 Hari 100 akan mulai dilakukan pada Hari Senin (4/10/2021), mendatang. Titik lokasi sendiri berada pada 2 Kelurahan, yakni Kelurahan Maccini Sombala dan Kelurahan Tanjung Merdeka. (*)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Kemenag Tetapkan 148 Peserta Ikut tes Rekrutmen Penyuluh Agama Islam Non PNS
    16.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Setelah melalui seleksi berkas pendaftaran calon penyuluh agama islam non PNS tahun 2017, akhirnya…
  • Bupati Bersama Ribuan Orang Ikut Apel Kebangsaan Nusantara
    30.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Apel akbar Kebansaan Nusantara dengan memperkokoh Ke Bhinneka Tunggal Ika, tingkat Kabupaten Bulukumba,…
  • Wali Kota Danny Hadiahi Perahu, Nelayan Makassar
    26.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Memperingari Hari Kemerdekaan yang ke – 72 Tahun RI, Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan ‘Danny’ Pomanto…
  • Sidang Pra-Peradilan Puspasari Memanas, Polisi dan LBH Perang Retorika
    13.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pengadilan Negeri (PN) Kabupaten Bantaeng jalan A. Manapiang Kelurahan Lamalaka menggelar sidang…
  • Dua Pemuda di Bulukumba Ditikam OTK
    13.09.2016 - 0 Comments
    Kedua korban penikman orang tidak dikenal saat mendapatkan perawatan medis di RSUD HA.Sulthan Dg Radja. MACCANEWS -…
  • Fahidin HDK : Setuju Ammatowa, Tidak Direkam E-KTP
    04.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kebijakan Pemerintah untuk mewajibkan seluruh warga negara Indonesia, melakukan perekaman E-KTP, namun…
  • Sepak Bola Kembali Bangkit di Bulukumba
    04.08.2016 - 0 Comments
    Wabup Tomy Satria Yulianto bersama ketua KONI Ir.HA Makkasau pada pembukaan turnamen sepak bola antar Instansi di…
  • DPRD Rapat Tentang Perlindungan Anak
    17.01.2018 - 0 Comments
    MACCANews ----- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar menggelar rapat paripurna dalam rangka mendengar…
  • Kepala DKP Makassar Kagumi KWT Teratai Timungan Lompoa
    02.07.2019 - 0 Comments
    Lurah Timungan Lompoa, Asni Adil mendampingi Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kota Makassar, Sri Susilawati melakukan…
  • Mendikbud RI Menyerahkan KIP Secara Simbolis di Pulau Barrang Lompo
    16.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kunjungan kerja bapak Menteri Pendidikan dan Kebudayan (Mendikbud) Republik Indonesia, Muhadjir…
  • 7 Fraksi di DPRD Gowa Sepakat Bahas RPJMD
    18.07.2016 - 0 Comments
    Bupati dan wakil bupati gowa, adnan puritcha Ichsan dan Abd rauf malaganni saat menghadiri penyampaian pandangan…
  • Banggar Rapat Perkembangan Perubahan APBD
    16.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews ---- Badan Anggaran (Banggar) DPRD Makassar  kembali melanjutkan  rapat lanjutan dalam rangka…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.