Kemenag Tetapkan 148 Peserta Ikut tes Rekrutmen Penyuluh Agama Islam Non PNS

MACCANEWS -- Setelah melalui seleksi berkas pendaftaran calon penyuluh agama islam non PNS tahun 2017, akhirnya Panitia Rekruitmen Panyuluh Agama Islam Non PNS menetapkan 148 peserta berhak  mengikuti tes tertulis secara serentak yang dijdwalkan 20 November 2017 mendatang.

Hal tersebut, berdasarkan Surat Kepala Kantor Wilayah Kemenag Provinsi Sulawesi Selatan, perihal pelaksanaan Rekruitmen Penyuluh Agama Islam non PNS tahun anggaran 2017 yang menyebutkan Tes tertulis akan dilaksanakan secara serentak pada tanggal 20 November 2017 di MAN 1 Watansoppeng dengan paket soal tertulis berjumlah 100 soal yang terdiri dari Pengetahuan Umum Keagamaan, wawasan kebangsaan dan peraturan perundang-undangan pada kementerian agama.

Kepala Seksi Bimas Islam Kantor Kemenag Kabupaten Soppeng H Ambo Acok Iskandar S.Ag, M.Ag, menjelaskan, bagi semua pendaftar yng dinyatakan lulus berkas agar mempersiapkan diri untuk mengikuti tes tertulis.

Disebutkan pula dari 148 peserta yang akan mengikuti tes tertulis hanya 59 orang yang akan dinyatakan lulus. "Hal ini sesuai dengan penjatahan dari Kanwil Kemenag Sulsel tentang jumlah penyuluh Agama islam Non PNS lingkup Kemenag Soppeng Tahun Anggaran 2017, sehingga penjatahan untuk masing-masing KUA Kecamatan di Kabupaten Soppeng sebanyak 8 orang penyuluh Agama islam non PNS," Ungkap H Ambo Acok Iskandar. (R15/Jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Hadiri Milad KAHMI, Wali Kota Danny Kembali Ingatkan Adaptasi Sosial
    06.10.2021 - 0 Comments
    Moh Ramdhan “Danny” Pomanto yang kembali memangku jabatan sebagai Wali Kota Makassar meminta agar semua pihak…
  • Pemerintah Kecamatan Mamajang Siapkan Langkah Jaga Kamtibmas Selama Ramadan
    13.06.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS -  Pemerintah Kecamatan Mamajang telah menyiapkan sejumlah langkah dalam menjaga keamanan dan…
  • Danny paparkan Sombere and Smart City Dihadapan CEO se Asia di Forum Smart Infrastructure
    26.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Kesuksesan Walikota Makassar , Moh. Ramdhan ' Danny' Pomanto memimpin Makassar menuju kota yang…
  • 20 KK di Palisi Maros Tidak Nikmati Listrik
    30.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Puluhan kepala keluarga di Dusun Palisi, Desa Tellu Poccoe, Kecamatan Marusu, Kabupaten Maros,…
  •  Anggota DPRD Makassar Dorong Peningkatan Baca Tulis Al-Qur'an
    06.10.2021 - 0 Comments
    Anggota DPRD Kota Makassar, Rezki mendorong peningkatan baca tulis Al-Quran di Kota Makassar guna menuntaskan buta…
  • Danny Buka Pekan Apresiasi 18 Revolusi Pendidikan SMPN 6 Makassar
    23.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Walikota Makassar , Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto hadir membuka kegiatan Pekan Olahraga Seni dalam…
  • LPA Sulsel akan Kukuhkan LPA Maros dan Bantaeng
    07.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebagai Lembaga yang konsisten dapan memperjuangkan hak-hak anak, LPA Sulsel membangun jaringan pada…
  • Pemkot Parepare Tutup THM Jelang Ramadhan
    30.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, PAREPARE --- Menyambut bulan suci Ramadhan Pemkot Parepare, akan melakukan penutupan sementara tempat…
  • Pemkot Makassar Siap Tambah Anggaran Pembangunan RPH Modern Di Manggala
    03.06.2020 - 0 Comments
    Pemerintah Kota Makassar akan menyiapkan anggaran tambahan demi terwujudnya pembangunan Rumah PotongHewan (RPH)…
  • Unhas Latih UMKM Parepare Kelola Usaha Berbasis IT
    18.08.2016 - 0 Comments
    Mahasiswa Unhas MACCANEWS -- Geliat kegiatan usaha Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Parepare dipastikan akan…
  • Dishub-Lantas Umbar Janji Tindak Aktifitas Bongkar Muat
    24.05.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, PINRANG -- Terkait keluhan masyarakat akan aktifitas truk bongkar muat yang seenaknya di kawasan…
  • Cepat Respon Aduan, UPT Lampu Jalan Dinas PU Makassar Tuai Pujian
    01.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kinerja UPT Lampu Jalan Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar kembali mendapatkan pujian dari warga. Kali…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.