Pengen Umrah Akhir Tahun

MACCANEWS - Jika kebanyakan selebriti memiliki agenda liburan di akhir tahun dengan berpesta, lain halnya dengan Ayu Ting Ting. Bukan juga bekerja, wanita asal Depok ini justru memilih untuk menjalankan ibadah umrah ke Tanah Suci bersama dengan keluarganya.

"(Berangkat umrah) tanggal 22 (Desember) ini. Insya Allah pulang Januari. Ikut semua, ibu, ayah dibawa semua," ujar Ayu saat ditemui usai menghadiri khitanan putra komedian Eko Patrio di Balai Sudirman, Jakarta Selatan, Sabtu (3/12).

Tidak hanya membawa kedua orangtua dan adiknya, ternyata Ayu juga akan membawa sang buah hati Bilqis Khumairah Razak. Membawa putri kecil, diakui Ayu membutuhkan persiapan yang cukup ekstra.

"Gitu-gitu saja. Paling bedanya bawa anak agak lebih ribet lagi. (Kesehatan) sudah diimunisasi, sudah disuntik," lanjut Ayu.

Pedangdut yang sempat dibully gara-gara digosipkan dengan Raffi Ahmad itu pun sudah menyiapkan doa-doa apa saja yang akan dipanjatkan di Tanah Suci nanti. Namun, Ayu membantah kepergiannya ke tanah suci untuk menenangkan diri di tengah banyaknya gosip yang menerpa dirinya.

"(Doa khusus) pastinya yang baik-baik saja. Apapun itu minta yang terbaik. Kalau menenangkan diri kalau di sini juga bisa, tenang ya tenang saja. Berdoa saja," pungkasnya. (sumber; kapanlagi.com)

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Peringatan detik detik Proklamasi Kemerdekaan RI ke 73 Tahun 2018 Tingkat Kabupaten Barru
    19.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir H Suardi Saleh,Msi menjadi Inspektur Upacara pada peringatan detik detik Proklamasi…
  • Anak Dilecehkan, Orang Tua Polisikan Oknum Kejaksaan
    26.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Makmur (52) warga Dusun Bongki-bongki, Desa Bonto Singala, Kecamatan Sinjai Borong mendatangi SPKT…
  • Mahasiswa Luwu Desak Wali Kota Danny Jadikan Andi Djemma Nama Jalan
    23.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Mahasiswa Luwu yang tergabung dalam Aliansi Pelajar dan Pemuda Luwu gabungan dari berbagai organisasi…
  • Ukm Mapal Veteran UPRI Gelar Aniversari Ke 27
    24.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Terlihat kendaraan roda dua yang memadati di depan Kampus I Universitas Pejuag RI Makassar semalam.…
  • Ancam Mogok Kerja, Gaji Pegawai Puskesmas Perumnas Antang Dijanji akan Dibayarkan
    04.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Belasan pegawai Puskesmas Perumnas Antang mengeluh karena hingga hari ini, Selasa (4/10/2016), belum…
  •   Tim Penilai Lomba Sekolah Sehat Apresiasi MAN 1 Watasoppeng
    11.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Watansoppeng,Kamis (10-11) lalu dinilai dalam Lomba Sekolah Sehat(LSS)…
  • Atasi kasus Anak Multidisiplin, Kadis P3A Makassar Koordinasi dengan SKPD Terkait
    05.09.2019 - 0 Comments
    Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) Kota Makassar, Andi Tenri Palallo, mengatakan bahwa…
  • Pemkot Belum Serahkan Draf APBD-P, DPRD Makassar Pilih Lakukan Ini
    30.08.2019 - 0 Comments
    Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar mempertanyakan draf APBD Perubahan tahun 2019 yang belum disetor…
  • Luar Biasa, 11 Negara 3 Benua Belajar di Bantaeng
    11.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Sebanyak kurang lebih 30 peserta Internasional Summer Program yang diselenggarakan oleh Kantor Urusan…
  • Usai Salat Subuh, Danny Serahkan Bantuan Stimulan kepada 207 KK
    11.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan "Danny" Pomanto menyerahkan secara simbolis Bantuan Stimulan Perumahan…
  •  Pj Wali Kota Iqbal Minta Kantor DLH Makassar Jadi Percontohan Konsep Green Office
    21.07.2019 - 0 Comments
    Pj. Wali Kota Makassar, Iqbal Samad Suhaeb ingin semua satuan kerja perangkat daerah daerah (SKPD) menjadi kantor…
  • Disdag Pastikan Penindakan Gudang Tidak Tebang Pilih
    17.11.2019 - 0 Comments
    Dinas Perdagangan Kota Makassar menegaskan pihaknya tidak bakal tebang pilih dalam menertibkan gudang dalam kota,…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.