Huawei dengan Leica, Pre-order Smartphone Revolusioner

MACCANEWS -- Huawei Indonesia, dengan bangga mengumumkan bahwa smartphone flagship andalannya akan segera hadir di dekat Anda! Smartphone unggulan Huawei, yakni seri P9 diketahui telah diperkenalkan kepada masyarakat Indonesia pada pertengahan Mei lalu. Saat ini, tinggal beberapa waktu saja hingga penjualan resminya beredar di pasaran Indonesia.

“Kami sadar bahwa sudah banyak kalangan masyarakat yang menanyakan dan menanti-nanti kehadiran Huawei P9 di Indonesia, maka dari itu kami menyediakan layanan pre-order Bagi para pecinta Huawei dan juga para pecinta fotografi di nusantara”, ujar Johnson Ma selaku Country Director Huawei Indonesia.

Harga yang ditawarkan yaitu sebesar Rp 6.999.000, dimana pembeli akan mendapatkan keuntungan berupa voucher MAP senilai Rp 1juta, perangkat modem Mobile WiFi Huawei E5577 serta bonus paket data 90GB untuk 3 bulan dan gratis langganan HOOQ selama 60 hari. Total bonus yang diberikan berkisar Rp 1.850.000.

Pemesanan Huawei P9 telah dibuka melalui beberapa situs belanja online seperti Lazada Indonesia, Blibli, Bhineka.com, Blanja.com dan Matahari Mall. Huawei P9 tersedia untuk pilihan warna Gold dengan periode pemesanan dari 28 November sampai dengan 03 Desember 2016.

Smartphone premium dan inovatif ini memiliki layar 5,2 inci Full HD (1080p), yang ditenagai oleh chip Kirin 955 Octa-core. Huawei P9 dilengkapi dengan kamera depan 8MP serta kamera belakang 12MP Dual Lens (1,25 -mikron; F/2.2) yang merupakan hasil kolaborasi revolusioner bersama dengan perusahaan fotografi ternama, Leica. (Ur/Jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Bupati Barru Pimpin Upacara Pelantikan Dan Pelepasan Bintara Pelayaran Niaga Angkatan II Taruna Smk Pelayaran Lintas Nusantara Barru Tahun 2019
    10.07.2019 - 0 Comments
    Bupati Barru Ir.H.Suardi Saleh M.Si Memimpin Upacara Pelantikan dan Pelepasan Bintara Pelayaran Niaga angkatan II…
  •  Menuju APE Mentor, Puluhan Jurnalis Deklarasikan Diri Sebagai Sahabat Anak dan Perempuan
    29.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Puluhan wartawan dari berbagai media se-Kota Makassar mendeklarasikan diri sebagai jurnalis sahabat anak…
  • TIDAK INGIN BERJANJI, RUDIANTO LALLO HADIRKAN DIRKEU PDAM TANGGAPI KELUHAN AIR
    09.08.2020 - 0 Comments
     Ketua DPRD Kota Makassar, Rudianto Lallo menghadirkan langsung Direktur Keuangan Perusahaan Daerah Air Minum…
  • LHKPN 2018, Deng Ical: Ini Tanggung Jawab Kita Semua
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Makassar Dr Syamsu Rizal MI, membuka Sosialisasi dan Bimbingan Teknis…
  • Danny: Olahraga Karate Harus Lebih Promotif
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Makassar,  Moh. Ramdhan 'Danny' Pomanto menghadiri  latihan bersama dalam rangka…
  • Meriah Takbir Kendaraan Hias di Bulukumba
    12.09.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba AM. Sukri A. Sappewali menyampaikan sambutan pada malam takbiran. MACCANEWS - Allahu Akbar..…
  • SUARDI SALEH TUTUP MACZMAN FUTSAL COMPETITION 2018
    18.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh menutup secara resmi kejuaraan maczman futsal bupati Barru 2018 di Gor…
  • Ketua DPRD Makassar Harap Imlek Perkuat Persatuan Hadapi Pandemi
    29.06.2022 - 0 Comments
     Ketua DPRD Kota Makassar, Rudianto Lallo berharap perayaan tahun baru Imlek 2573 atau 2022 Masehi menjadi…
  • Bupati Bulukumba Pantau Pembuatan Saluran Air Dilokasi P2WKSS
    15.09.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba A.M. Sukri Sappewali memperhatikan pengerjaan saluran air pembuangan yang dikerjakan staf Dinas…
  • Wakapolres Bantaeng Periksa HP Personilnya
    25.07.2016 - 0 Comments
    Wakapolres Bantaeng Sedang Periksa HP Personilnya MACCANEWS, Bantaeng -- Sejak Kapolri Jenderal Polisi Tito…
  • DPRD Makassar Kunker ke DPRD Sleman, Ini Dipelajari
    13.05.2019 - 0 Comments
    Komisi B DPRD Makassar bidang perekonomian melakukan kunjungan kerja ke DPRD Sleman, Provinsi Daerah Istimewa…
  • DPRD Makassar Apresiasi Kinerja Pemkot Genjot Perekonomian
    28.12.2020 - 0 Comments
      DPRD Kota Makassar mengapresiasi kinerja pemerintah kota (pemkot) dalam menggenjot perekonomian, yang…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.