Suardi Saleh : Kami Bangga Kepada Yayasan Kurir Langit


MACCANEWS-Peletakan batu pertama pendirian mushalla, poliklinik dhuafa, asrama Tahfids Qur'an, pusat pembinaan Al-Qur'an dan pusat kegiatan gerakan sedekah dibawah naungan Yayasan Masjid Kurir Langit oleh Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Barru (Prof. Dr. H. M. Faried Wadjedy, LC. MA bersama Plt. Bupati Barru (Ir. H. Suardi Saleh, M.Si) didampingi oleh Dandim 1405/Mlts diwakili oleh Danramil 1405-06/Barru (Kapten Inf. Billahi

Wakapolres Barru Kompol Muh. Anwar dan Ketua Yayasan Kurir Langit (A. M. Nur Syahid M.) yang dihadiri 80 orang diantaranya
Kadispora Barru diwakili oleh Sekertaris Dispora Kab. Barru.Kasat Pol. PP Kab. Barru.Camat Barru.Ketua STIA Al-Ghazali Barru.
Lurah Sumpang Binangae, Imam Masjid Raya Nurul Iman Barru, pengurus dan anggota Yayasan Kurir Langit, tokoh agama dan tokoh masyarakat setempat.

Dalam sambutannya, Suardi Saleh mengaku sangat bangga kepada anak-anak yang ada di Yayasan Kurir Langit yang tidak pernah berhenti berkarya untuk kemaslahatan umat, termasuk diantaranya pembangunan mushalla dan poliklinik dhuafa. "Kami berharap kedepannya ada kerjasama dan sinergitas antara Kurir Langit dengan Pemda Barru demi kemajuan masyarakat Kabupaten Barru,"ujarnya. (fan)

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Kadis Sosial Kota Makassar Buka Kegiatan Program Pemberdayaan Dan Pembinaan Lorong Bagi Wanita Rawan Sosial Ekonomi
    05.07.2019 - 0 Comments
    Kepla Dinas Sosial Kota Makassar Akhmad Namsum membuka sosialisasi Pemberdayaan Dan Pembinaan Lorong Bagi Wanita…
  • Satgas Raika Kecamatan Bontoala: Kesadaran Prokes Cukup Baik, tapi Jangan Lengah
    12.10.2021 - 0 Comments
    Satuan Tugas (Satgas) Pengurai Kerumunan (Raika) Kecamatan Bontoala kembali turun melakukan tugas di semua titik yang…
  • Polres Jeneponto Tangkap Pelaku Penipuan CPNS
    28.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS, Jeneponto -- Pelaku Kasus penipuan dan pemalsuan dokumen negara yang merugikan sekitar kurang lebih…
  • Kominfo Terapkan Security Kuliner di Kanre Ronk Karebosi
    21.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kadis Kominfo Kota Makassar, Ismail Hajiali, mengaku, telah menyiapkan sejumlah langkah untuk…
  •  MALAM PUNCAK PEMILIHAN DUTA ANAK KABUPATEN BARRU 2018
    09.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS  – Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si menghadiri malam puncak pemilihan duta anak kabupaten Barru…
  • PD Pasar Makassar Paparkan Perkembangan Perekonomian di Lorong
    04.11.2019 - 0 Comments
    Majene Kunjungi PD. Pasar Makassar Raya di Jl. Kerung-kerung, Jumat (5/4) siang. Dalam silaturahmi itu, Dirut PD.…
  • Pengabdian 10 Tahun, Chendra Amir Raih Penghargaan
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Hari ini, hari yang tidak dapat dilupakan bagi sosok Chendra. Setelah sepuluh tahun menjalankan…
  • Puskesmas Bojo Baru Launching Pelayanan Cating Sehat
    23.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-UPTD Puskemas Bojo Baru menggelar Launching Pelayanan Cating Sehat dan Launching Pantai Kesorga (Pandai…
  • Camat Sangkarrang Jenguk Nofitri
    27.08.2019 - 0 Comments
    Camat Sangkarrang, Akbar Yusuf didampingi Ketua TP PKK Kecamatan, Yunita Gobel serta Sekcam, Sitti Subaedah dan para…
  • Pengungsi Kebakaran di Makassar Butuh Toilet Portabel
    05.10.2021 - 0 Comments
    Anggota DPRD Kota Makassar meminta pemerintah kota segera melengkapi kebutuhan mandi cuci kakus (MKC) bagi korban…
  • Indira Jusuf Ismail Semangati Kelompok Pengolah Hasil Perikanan Binaan DP2 Makassar
    31.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Ketua TP PKK Kota Makassar, Indira Jusuf Ismail menghadiri Pelatihan Peningkatan Mutu Produk Pasca…
  • Danny Ajak Warga Makassar Bersatu Wujudkan Kota Tanpa Kumuh
    11.03.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS – Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto mengajak seluruh warganya untuk menyatukan visi…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.