Camat Sangkarrang Jenguk Nofitri

Camat Sangkarrang, Akbar Yusuf didampingi Ketua TP PKK Kecamatan, Yunita Gobel serta Sekcam, Sitti Subaedah dan para Lurah se-Kecamatan Sangkarrang serta staf membesuk warga Pulau Barrang Lompo yang terbaring di RS Grestelina Makassar. Selasa (7/5/2019)

Novitri Suci Rahayu merupakan mahasiswa semester IV Jurusan Pendidikan Fisika Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar adalah warga Pulau Barrang Lompo yang mengalami kecelakaan dan harus dirawat intensif.

Akbar Yusuf mengatakan jika mengunjungi atau menjenguk orang yang sedang sakit adalah pekerjaan yang mulia. Di dalamnya terdapat keutamaan yang agung, serta pahala yang besar.

“Kami mengunjungi warga kami yang berasal dari Pulau Barrang Lompo, karena dengan memgunjunginya kita akan mendapatkan keutamaan yang agung dan hal tersebut adalah perbuatan yang mulia,” ungkap Camat Sangkarrang.

Diketahui, Nofitri harus terbaring di rumah sakit karena pendarahan yang hebat pada otak yang menelan biaya yang sangat besar.

Biaya Operasi tindakan dan pemeriksaan CT Scan menelan biaya hingga puluhan juta rupiah. Selain itu, biaya obat, kamar dan perawatan di ruang ICU 1,5 juta perhari diluar biaya darah, cek up dan sebagainnya

Novitri dioperasi tanpa Jaminan Kesehatan/ KIS/ BPJS dan berasal dari keluarga kurang mampu di Pulau Barrang Lompo, Makassar, sehingga untuk menyelamatkan nyawa bersangkutan diadakan tindakan operasi mendesak dengan dana pinjaman dalam artian jaminan dana akan diganti setelah ada donatur yang menyumbang.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Membangun Karakter Generasi Muda Lewat Pramuka
    28.08.2016 - 0 Comments
    Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto fhoto bersama anak pramuka kota makassar MACCANEWS -- Gerakan Pramuka yang lahir…
  • Kepala Diskop UKM Makassar Harap Pengusaha Laundry Ciptakan Strategi Majukan Usaha
    28.06.2019 - 0 Comments
    Pemerintah Kota Makassar melalui Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Diskop UKM), melaksanakan Pengembangan…
  • Dewan Desak Pemkot Makassar Tuntaskan Kelangkaan Tabung 3 Kg
    23.10.2019 - 0 Comments
    DPRD Kota Makassar, mendesak kepada Pemerintah Kota Makassar agar segera menuntaskan persoalan terkait kelangkaan…
  • Teliti Layanan Digital di PTSP, Pejabat Dinas Kominfo Makassar Raih Gelar Doktor
    01.05.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS - yang sehari-harinya bekerja sebagai ASN pada Dinas Komunikasi dan Informatika ( Kominfo) Kota Makassar…
  • Komisi A DPRD Makassar Minta BKPSDMD Selesaikan Polemik Laskar Pelangi
    30.06.2022 - 0 Comments
     DPRD Makassar - Komisi A DPRD Kota Makassar meminta kepada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia…
  • Mendagri : Capil Sinjai Raih Penghargaan Peringkat Pertama
    24.08.2016 - 0 Comments
    Capil Sinjai diberikan Penghargaan oleh Menteri Dalam Negeri RI, Tjahjo Kumolo, di Hotel Aryaduta Pekanbaru,…
  • Kasad TNI AD Apresiasi Wali Kota Danny
    13.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Kasad (Kepala Staf) TNI Angkatan Darat (AD) Jenderal TNI Mulyono mengapresiasi Wali Kota Makassar…
  • Jurnalis Distribusikan APD Di 11 Kecamatan Kota Makassar
    04.06.2020 - 0 Comments
    Jurnalis Peduli Kemanusian (JPK) Provinsi Sulawesi Selatan mulai menyalurkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) bagi…
  • Cegah Kematian Ibu dan Bayi Akibat Covid-19,  Tim Vaksinasi Dinkes Makassar Sasar Ibu Hamil
    29.06.2021 - 0 Comments
    Dinas Kesehatan Kota Makassar berharap pada para ibu hamil (bumil) yang terdaftar sebagai warga Kota Makassar, agar…
  • Jumlah Pendaftar SMPN Baru Membludak, Disdik Makassar Segera Lakukan Rapat Khusus
    20.08.2019 - 0 Comments
    Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Makassar, Abd.Rahman Bando, mengaku jumlah pendaftar di 10 SMPN hasil…
  • Gelar FGD RAD, Bappeda Makassar Selaraskan RPJMD dan SDG
    29.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Guna mendukung tercapainya Sustainable Development Goals (SDG) 2030, Badan Perencanaan Pembangunan…
  • Suardi Saleh Panen Jagung Merah
    19.09.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Bupati Barru Ir H Suardi Saleh Panen Jagung Merah di Dusun Bette Desa Jangan-jangan Kecamatan…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.