Andi Mustaman Janjikan Akses Lapangan Kerja dan Bangun Kewirausahaan

MACCANews ---  Calon Wali Kota Makassar, Andi Mustaman kembali menghadiri undangan silaturahmi warga. Kali ini di Kelurahan Bira, Kecamatan Tamalanrea, Selasa, (12/9/2017) malam.

Undangan Warga Kelurahan Bira ini karena ingin mendengar langsung program dari Andi Mustaman.

“Saya mengucapkan banyak terima kasih atas undangan serta jamuanya,” ujar Andi Mustaman dalam membuka sambutannya.

Aman sapaan akrabnya pun menyampaikan tiga program utamanya yakni bidang pendidikan, ekonomi mikro dan kesehatan yang akan dilaksanakannya jika diberikan kepercayaan memimpin Kota Makassar.

Ia fokus membahas mengenai pemasalahan lapangan kerja yang banyak dikeluhakan masyarakat.

“Kami akan membuka lapangan kerja seluas-luasnya untuk menekan angka pengangguran yang masih tinggi. Selain itu, kami akan memberikan fasislitas untuk mengembangkan kewirausahaan,” jelas Aman.

Namun, yang tak kalah penting menurut Aman adalah memberikan pelayanan pendidikan dan kesehatan yang berkualitas untuk semua masyarakat Kota Makassar.

Aman menegaskan, program yang ditawarkannya adalah solusi atas masalah sosial yang terjadi di Kota Makassar saat ini.

“Kehadiran kami untuk memberikan solusi serta kerja nyata yang bisa dirasakan langsung oleh masyarakat,” tambahnya.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Jelang Ramadhan, Stok Komoditas Pangan Makassar Aman
    07.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Ketersediaan komoditas pangan jelang ramadhan di Kota Makassar aman. Hal tersebut disampaikan Kepala…
  • Malam Ini, Kecamatan Mamajang Gelar Pra Musrembang
    13.06.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS -  Kecamatan Mamajang menggelar pra musyawarah pembangunan daerah (musrenbang) di salah satu kedai…
  • Aktivis Makassar Gelar Aksi Kebangsaan Apresiasi Pemerintahan Jokowi Selama Tiga Tahun
    03.12.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Puluhan aktivis yang tergabung dalam Forum Pemuda dan Mahasiswa Makassar bersama galesong Institute…
  • PENGAMBILAN SUMPAH PNS, PENYERAHAN SK PNS DAN SERTIFIKAT DIKLATPIM TK.IV
    19.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh M.Si Menyerahkan SK PNS dan Sertifikat Diklatpim TK.IV Lingkup…
  • Puluhan Warga Batu Berdemo di Kantor Pemkab Barru Menuntut Pemilihan Ulang
    27.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sejumlah masyarakat Desa Batu Pute Kecamatan Soppeng Riaja, Barru berdemo di Kantor Pemda Barru.…
  • Polda Dinilai Mengulur-ulur Kasus Pungli BPN
    07.05.2017 - 0 Comments
    Ilustrasi MACCANEWS--Tertangkap tangan pada dasarnya telah memiliki kekuatan hukum dengan bukti yang cukup.…
  • Camat Ujung Pandang Intens Awasi Satgas Saat CFD
    20.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Camat Ujung Pandang Andi Zulkifly Nanda bersama Sekcam Ujung Pandang, Kasi Kebersihan Kecamatan Ujung…
  • Pemkot Makassar bakal Tambah Armada Petepete Passikola
    24.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS- Pemerintah Kota Makassar berencana untuk menambah armada Petepete Anak Sekolah (Pasikola) yang merupakan…
  • Camat Ujung Tanah Ajak Masyarakat Lestarikan Kanal dan Laut
    25.10.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Pemerintah Kota Makassar melalui Kecamatan Ujung Tanah terus mengkampanyekan pentingnya merawat…
  • PC IMM Bulukumba Ikut Aksi Bela Islam, Jilid III
    27.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Meskipun pengurus DPP IMM Pusat tidak jadi ikut pada aksi damai 212 seperti dilansir salah satu media…
  • Dinkes Makassar Bakal Adakan Vaksinasi Anak U-6 dan U-11
    13.12.2021 - 0 Comments
     Pemerintah telah mengizinkan pemerintah daerah untuk memulai vaksinasi Covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun pada…
  • Enam Pendaki Terjebak Cuaca Buruk Berasal dari Kampus Berbeda
    26.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Cuaca ekstrim menyebabkan sejumlah pendaki yang ke Gunung Bawakaraeng harus dievakuasi Basarnas dan Tim…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.