Memperingati Hari Pahlawan, Parenting Class 1A Gelar Lomba Mewarnai

MACCANEWS -- Dalam rangka peringatan Hari Pahlawan 10 November 2016, SD Inpres Teladan Merpati Bantaeng mengadakan Lomba Mewarnai yang berlangsung di halaman Taman Makam Pahlawan Sayayya, Rabu (09/11/2016), kemarin.

Pulahan siswa-siswi SD Inpres Teladan Merpati bersama orang tua siswa antusias mengikuti kegiatan lomba mewarnai ini. Tak hanya itu, dengan adanya kegiatan ini, menjalin kedekatan antara siswa dan orang tuanya.

Wali Kelas 1A, Sitti Rahma mengungkapkan, agenda kegiatan ini menambah keakraban antara siswa dan orang tua serta menumbuhkembangkan semangat kepahlawanan dan nasionalisme terhadap bangsa dan negara.

"Agenda lomba mewarnai ini, dalam rangka menindaklanjuti hasil pertemuan Parenting Class 1A pada tanggal 04 November di ruang kelas yang dipimpin langsung oleh Ketua Parenting Class bapak Kemal," ujar Syafruddin selaku Sekretaris Parenting Class 1 A.

Kepala Sekolah SD Inpres Teladan Merpati Bantaeng, Sitti Nurhayati menyampaikan ucapan terima kasih dan rasa bangga kepada orang tua siswa Kelas 1A yang telah berperan aktif mempersiapkan acara ini sehingga bisa berlangsung di tempat yang baik ini, karena bisa mengenang jasa jasa pahlawan yang telah mendahului kita.

"Alhamdulillah, kebersamaan dan kehadiran anak-anak kita ini menjadi aset Bantaeng dimasa datang, karena sejak awal ditanamkan semangat nasionalisme dan karakter kebangsaan sejak awal," ujar Syahrul Bayan, salah satu orang tua siswa. (irma/Jn)

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Didampingi Camat Manggala, Walikota Makassar Melayat Ke Rumah Warga Bangkala
    28.12.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Camat Manggala, Andi Fadly terlihat mendampingi Walikota Makassar saat melayat ke rumah salah satu…
  • Lagi, Penghargaan Nasional Bersarang di Makassar
    30.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Di sela Rakornis (Rapat Kordinasi Teknis) TPID (Tim Pengendali Inflasi Daerah), Wali Kota Makassar…
  • Dishub Makassar Kembali Gembok 12 Mobil yang Parkir Sembarangan
    01.06.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Makassar kembali melakukan penertiban kendaraan yang parkir sembarangan…
  • Saudi Indojaya International Paparkan Proyeksi Kilang Minyak Selayar
    23.01.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Bertempat di Ruang Rapat Pimpinan Kantor Bupati Kepulauan Selayar, Jum’at (20/1/2017), Direktur Utama…
  • Tingkatkan Edukasi Para Kader, Dinas PPKB Gelar Pelayanan Konseling
    26.06.2019 - 0 Comments
    Pemerintah Kota Makassar melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kota Makassar menggelar kegiatan pelayanan…
  • RUDIANTO LALLO HADIRI SETIJAB KEPALA BPK-RI SULSEL
    15.08.2021 - 0 Comments
     Ketua DPRD Kota Makassar Rudianto Lallo menghadiri serah terima jabatan Kepala Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)…
  • Amar Bustanul Sosialisasikan Pelestarian Kota Makassar
    23.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ketua Komisi B DPRD Makassar, Drs. H. Amar Busthanul  hari ini, Selasa laku. Sosialisasi Perda…
  • Kasat Lantas Polres Barru Pasang Police Line di Lokasi Longsor
    03.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS-Kasat Lantas Polres Barru Akp Darmawati memasang garis Polisi di tanah longsor di jalan poros…
  • Pelepasan Kader Penyuluhan KB Tandai Hari Kebudayaan di Kecamatan Manggala
    27.09.2021 - 0 Comments
     Festval Bulan Budaya dalam rangka memperingati Hari Kebudayaan Ke 3 Kota Makassar ditandai Pelepasan Kader untuk…
  •  Ini Arahan Camat Biringkanaya dalam Supervisi dan Monitoring oleh LPM
    26.06.2019 - 0 Comments
    Lembaga Pemberdayaan Masyarakat ( LPM ) Kecamatan Biringkanaya melakukan supervisi Dan monitoring, Selasa…
  • Pengungsi Kebakaran di Makassar Butuh Toilet Portabel
    05.10.2021 - 0 Comments
    Anggota DPRD Kota Makassar meminta pemerintah kota segera melengkapi kebutuhan mandi cuci kakus (MKC) bagi korban…
  • Benzema Siap Bela Prancis Lagi
    31.05.2016 - News
    Pilar Prancis, Karim Benzema Karim Benzema siap membela Prancis lagi di masa mendatang, jika…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.