Jelang Ramadhan Harga Sembako Melonjak

Meroket. Harga sembilan bahan pokok jelang Ramadhan sudah mulai mengalami kenaikan signifikan.

MACCANEWS, BARRU ---Pemerintah Kabupaten Barru dalam hal ini  Dinas Koperasi UMKM Perindustrian Dan Perdagangan, melakukan Survei Harga Bahan pokok ( sembako) di  empat Pasar Tradisional  se -kabupaten Barru.

  Kamaruddin SE selaku kepala seksi usaha dan sarana perdagangan ditemui di ruang kerjanya mengatakan, setiap Minggu bahkan setiap hari Tim yang dipimpinnya selalu  melakukan  pengecekan di empat pasar tradiasional se kabupaten Barru.

Diantaranya, Pasar Palanro Kecematan Mallusetasi, Pasar Takkalasi Kecamatan Balusu, Pasar Pekkae Kecamatan Tanete rilau, Pasar Baru Kecamatan Tanete riaja, Pasar Mattirowali Kecamatan Barru.

Yang paling menonjol harga melonjak naik adalah gula pasir dari harga sebelum Rp13.000, menjadi 15.000.Sementara harga yang lain juga mengalami kenaikan signifikan seperti cabe merah besar, cabe kecil, bawang merah serta bawang putih.

"Tapi Alhamdulillah disemua pasar yang ada di daerah ini, stok masih cukup stabil dan bisa kita kontrol menjelang Ramadhan beberapa hari lagi" ujarnya. (R3/Om)

Tags:

Baca Juga:

Ragam

  • Pemkot Makassar Gelar Dzikir Dan Doa Secara Sederhana Sambut HUT Ke – 413
    15.12.2020 - 0 Comments
     Berbagai kegiatan diselenggarakan pemerintah Kota Makassar dalam menyambut hari jadinya yang  ke -413. Salah…
  • Musda PAN Makassar, 5 Nama Formatur Ditetapkan
    10.09.2016 - 0 Comments
    Formatur Musda PAN Makassar MACCANEWS -- Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Sulawesi…
  • Pimpin Cabang Tenis Meja untuk Kecamatan Tamalate, Lurah Parangtambung Target Juara !
    02.07.2019 - 0 Comments
    Pekan Olahraga Kota Makassar (Porkot) ke-VII secara resmi telah dibuka hari ini, Senin (22/4/2019). Seluruh…
  • Penyebaran Covid 19 Meninggi, Lurah Maccini Gusung Imbau  Warga Terapkan 5 M
    31.08.2021 - 0 Comments
    Mengalahkan penyebaran dan penularan virus corona di dunia tidak mudah. Namun, beragam upaya terus dilakukan para…
  • Makassar jadi konsultan Bank Sampah Indonesia
    30.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Program Bank Sampah Pemerintah Kota Makassar bukan hanya menjadi perhatian nasional tetapi sudah…
  • Basli Ali Terima Penghargaan Kartika Satya Nararya
    01.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Bupati Kepulauan Selayar Muh. Basli Ali menerima piagam penghargaan Kartika Satya Nararya sebagai Kader…
  • SD ini Juara Utama Lomba Literasi Sekota Makassar
    30.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dua sekolah Binaan USAID PRIORITAS menjadi Juara utama Lomba Literasi tingkat SD/MI se Kota Makassar…
  • Lomba Foto Selfie Cara Mengangkat Wisata Daerah
    07.09.2016 - 0 Comments
    Pemenang fhoto selfi yang tergabung dalam sahabat Jabal Nur MACCANEWS -- Sekitar puluhan warga dari bantaeng hadir…
  • Camat Rantepao Non Putra Daerah, Fraksi Demokrat Pasang Badan
    01.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Fraksi Demokrat angkat bicara setelah timbulnya beberapa komentar yang dilontarkan oleh sejumlah warga…
  • Saksikan Program Liputan Kasus Pembunuhan Mutilasi di Barru Menyingkap Tabir di tvone
    13.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ratusan Orang Akan Nonton secara langsung pada program menyingkap Tabir yang disiarkan secara oleh tvone…
  • Terlibat Narkoba, Sipir Lapas dan Pegawai Syahbandar Dibekuk
    21.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Setelah berhasil menciduk pejabat BKDD Bulukumba beberapa hari lalu, giliran sipir Lembaga…
  • Sikapi Aksi Unjuk Rasa, Pemkot Makassar, TNI, Dan Polri Pilih Upaya Persuasif
    29.09.2019 - 0 Comments
    Pj Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb, Wakapolda Sulsel Brigjen Pol Adnas, dan Dandim 1408/BS Kolonel Inf Andriyanto…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.