MACCANEWS - Sebuah fasilitas berupa ruangan pelayanan administrasi terpadu telah dihadirkan oleh Kecamatan Biringkanaya yang terus berinovasi menuju Makassar dua kali tambah baik.
Senin kemarin (5/3/18) ini mulai beroperasi.adapun fasilitas di dalamnya digandeng dengan aplikasi pelayanan berbasis Android hasil inovasi Kecamatan Biringkanaya bernama ‘Antrian’
Camat Biringkanaya, Andi Syahrum Makkurade, mengatakan pelayanan Administrasi Terpadu Ini akan menjadi pusat pelayanan bersama di kecamatan Biringkanaya, dimana didalamnya ada beberapa ruangan penunjang.
” Ada ruang khusus untuk ibu menyusui, Ruangan Pelayanan Mini Samsat dan Mini WarRoom Untuk memonitor pelayanan di tingkat Kelurahan, memantau wilayah rawan kejahatan dan arus lalulintas,” ucapnya.
Ia menjelaskan mekanismenya seperti warga tidak perlu repot repot antri di kantor kecamatan, cukup dengan menekan tombol di Smartphone untuk mengambil nomer antrian. Aplikasi ini juga bisa digunakan untuk mengecek kelengkapan berkas yang diurus.
Kecamatan Biringkanaya kota Makassar, memiliki jumlah penduduk 267 Ribu jiwa tersebar di 11 Kelurahan, selalu memproritaskan pelayanan publik konsep sentuh hati, baik dibidang Kebersihan, kesehatan dan peningkatan SDM.
” Harapannya Masyarakat Makassar semakin paham program pemerintah yang mengedepankan pelayanan publik secara gratis,” pungkasnya.
22

20 Januari 2022



Browse: Home
“Antrian” Hadir Di Biringkanaya Untuk Memudahkan Warga
“Antrian” Hadir Di Biringkanaya Untuk Memudahkan Warga
Tags:

Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Ragam
- 10.09.2019 - 0 CommentsKemenangan Kotak Kosong pada Pilwalkot 2018, turut mempengaruhi perencanaan pembangunan di Kota Makassar. Badan…
- 24.09.2017 - 0 CommentsMACCANEWS --- Zikir Bergema di Masjid Nurul Iman Barru dengan suara bergetar Ustaz Arifin Ilham…
- 05.07.2019 - 0 CommentsMemperingati Hari Lahirnya Pancasila, 1 Juni 2019 bertepatan dengan 27 Ramadan, Pj Wali kota Makassar, Dr H Iqbal S…
- 01.06.2018 - 0 CommentsMACCANEWS - Dinas Perhubungan Kota Makassar akan menurunkan dua pleton personel di sejumlah titik pada saat perayaan…
- 29.03.2022 - 0 CommentsMenutup tahun 2021, Indonesia Indicator (I2) merilis 25 figur Wali Kota dan Wakil Wali Kota terpopuler di…
- 29.12.2016 - 0 CommentsMACCANEWS – Kapolres Sidrap AKBP M Anggi Naulifar Siregar SIK MSi menerima kunjungan silaturahim Pengurus Lembaga…
- 07.07.2018 - 0 CommentsMACCANEWS - Setelah beberapa hari ini hujan turun dan terus membasahi Kota Makassar menyebabkan banjir dibeberapa…
- 06.10.2016 - 0 CommentsMACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto meresmikan koran dinding lorong yang diinisiasi…
- 26.08.2018 - 0 CommentsMACCANEWS - Masih dalam suasana HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-73, Kelurahan Maccini Parang dan Kelurahan…
- 28.07.2018 - 0 CommentsMACCANEWS - Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Makassar menggelar Makassar Culinary Night (MCN) di Fort Rotterdam besok,…
- 31.08.2021 - 0 CommentsMaster Recover Makassar, Alamsyah Sahabuddin mengumpulkan para lurah agar dapat menyukseskan program Makassar…
- 28.09.2021 - 0 CommentsSudah tiga malam berjalan, Satuan Tugas (Satgas) Pengurai Kerumunan (Raika) Kecamatan Rappocini menggelar…





KUPAS
- Ansar Hadiri Halal Bihalal Keluarga Masenrempulu
- Surat Edaran Pengosongan Rumah Dinas Sekolah Resahkan Guru
- DPRD Makassar Bahas Revisi Perda Nomor 13 Tahun 2011 tentang Retribusi Jasa Usaha
- Tekan Produksi Sampah, Iqbal Teken MoU Dengan Octopus
- TMMD ke-97 KODIM Garap 2 Rumah Tak Layak Huni di Luwu
- Pemkab Barru-Dandim 1405/Mts Gelar Safari Ramadhan
- Hidupkan Semangat Koperasi, Diskop UKM Makassar Gelar Penyuluhan untuk 14 Kecamatan
- Irianto Berharap Deal Perpakiran dengan Singapura Terealisasi
- Satgas Raika Kecamatan Tallo Tegur Pelaku Usaha yang Masih Buka Diluar Jam Operasonal
POS ISLAM
HISTORIS
GAYA HIDUP
- Danny Perkenalkan Pete-Pete Smart di PAK 2016
- Pengen Umrah Akhir Tahun
- Pramugari Tercantik Sedunia, Suka Gigit Sumpit Untuk Dapatkan Senyum Istimewa
- IPMAP Kunjungi Antam
- Ada Trend Hijab Tahun 2016 di Makassar
- Permandian Air Bujung Makkatoange Dipadati Warga
- Inilah Makanan yang Sering Memicu Masalah Asam Lambung
- Ini Dia 5 Efek Samping Jika Kebanyakan Minum Teh
- Ingin Langsing, Ibu Ini Justru Salah Obat
- Ini Dia Keindahan Permandian Alam Bujung Makkatoange
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.
0 komentar: