Tomy Satria : Kami akan Programkan Bank Tanah

Wakil bupati Bulukumba Tomy Satria Yulianto bersama Koordinator Humas Koni H. Suaedy Lantara

MACCANEWS -- Satu terobosan baru akan diluncurkam Wakil bupati Bulukumba Tomy Satria Yulianto, yaitu dia akan mengajak SKPD terkait untuk membahas program Bank Tanah di Bulukumba.

Kepada Maccanews.com, Jumat (23/9/2016), Tomy yang sedang dalam perjalanan ke Sudiang menjemput Jamaah Haji asal Bulukumba, menyampaikan, salah satu kebutuhan mendasar Pemerintah Kabupaten Bulukumba,  adalah tersedianya lahan kosong yang sewaktu-waktu siap dimanfaatkan.

"Saat ini Pemkab Bulukumba tidak memiliki lahan yang cukup, sehingga jika ada program pembangunan, pemerintah kadang terkendala dengan keterbatasan tersedianya lahan kosong," katanya.

Mantan Wakil Ketua DPRD Bulukumba ini berencana akan mengajak seluruh SKPD untuk duduk bersama membahas rencana menghadirkan Bank Tanah di Bulukumba, dengan harapan, jika tanah tersedia, maka dengan mudah pemerintah daerah melakukan program pembangunan. "Insya Allah 2017, Pemerintah Kabupaten Bulukumba akan memprogramkan Bank Tanah.

Menyinggung soal rencana pembangunan sport centre atau pusat kegiatan olahraga di Bulukumba, Tomy menyatakan, tahun 2017 kita akan programkan bank tanah dan salah satunya untuk sport center.

"Sekalian kita akan bikin perencanaannya pads 2018 sekaligus  kita mulai untuk persiapan tuan rumah porda tahun 2022," Ungkapnya.

Ditambahkan selain inventarisir aset tanah, juga akan berusaha membeli tanah untuk proyeksi pembangunan aset daerah dimasa yg akan datang.

"Kami akan lihat dulu di Tata Ruang, yang mana masuk kawasan perumahan, industri dan peruntukan lainnya, yag jelas  kita butuh sekitar 6-7 hektare," kunci Tomy. (R18/Aso/jn)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Ini Himbauan Pj Wali Kota Iqbal bagi Pemudik
    13.06.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS - Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb menghimbau warga yang ingin mudik untuk memperhatikan beberapa…
  • MAPPALILI DESA BOJO
    28.11.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si menghadiri Mappalili Desa Bojo yang di gelar di Desa Bojo, Senin…
  • Komunitas 72 Gelar Donor Darah
    28.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Komunitas Anak Muda 72 (Teodjoe Doae) ,Jumat ( 28-10) di Gedung Pertemuan Masyarakat Watansoppeng…
  • TP PKK Bulukumba Juara 1 Lomba Cipta Menu Serba Ikan Kategori Keluarga
    15.09.2016 - 0 Comments
    Wakil Ketua TP. PKK Bulukumba Ny. Siti Isniyah Tomy memegang piala setelah dinobatkan sebagai juara pertama lomba…
  • Aplikasi SiHebat untuk Percepat Evaluasi Jabatan bagi ASN
    09.09.2019 - 0 Comments
    Aplikasi Sistem Hasil Evaluasi Jabatan (SiHebat) digunakan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi…
  • Jalan Metro Tanjung Bunga Segera dibeton, Hamka : Anggaran APBD pokok kurang lebih 90 Miliar.
    22.10.2021 - 0 Comments
     Dinas Pekerjaan Umum (PU) Makassar mengalokasikan anggaran Rp90 miliar untuk perbaikan Jalan Metro Tanjung…
  • Kelurahan Karuwisi Utara Genjot Benahi Lingkungan
    05.12.2019 - 0 Comments
    Lurah Karuwisi Utara, Kecamatan Panakkukang, Muh Izhar melaksanakan kegiatan pembenahan lorong, di Jln. Urip…
  • Aktivis Makassar Gelar Aksi Kebangsaan Apresiasi Pemerintahan Jokowi Selama Tiga Tahun
    03.12.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Puluhan aktivis yang tergabung dalam Forum Pemuda dan Mahasiswa Makassar bersama galesong Institute…
  • Puluhan Kursi Rumah Makan dan Warkop Disita Satgas Raika Kecamatan Wajo
    21.09.2021 - 0 Comments
     Tim Satuan Tugas Pengurai Kerumunan (Satgas Raika) Kecamatan Wajo Kota Makassar, melakukan giat memantau…
  • Iqbal Suhaeb Hadiri Rapat Peripurna Penetapan Pimpinan DPRD Makassar 2019-2024
    13.10.2019 - 0 Comments
    DPRD Kota Makassar menggelar Rapat Paripurna Penetapan Pimpinan DPRD Kota Makassar masa jabatan 2019-2024, di ruang…
  • Delegasi Amerika Kunjungi Makassar Jajaki Kerja Sama Program Smart City
    05.07.2019 - 0 Comments
    Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb menerima kunjungan perwakilan Departemen Kementerian Luar Negeri Amerika…
  • Diskop Makassar Gelar Sosialisasi Regulasi Koprasi
    28.06.2019 - 0 Comments
    Dinas Koperasi dan UKM Kota Makassar, menggelar Sosialisasi regulasi baru terkait perkoperasian. Kegiatan ini…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.