Dana Aspirasi Anggota DPRD Enrekang Rawan Diselewengkan

Ilustrasi

MACCANEWS -- Program Pembangunan Daerah Pemilihan (UP2DP) dikenal dana aspirasi tidak lain politik untuk menjaga status quo anggota DPRD berjamaah dengan cara membayar balik jasa konstituen saat kampanye sebelumnya. "tapi kelirunya menggunakan uang Negara," ungkap Zaefuddin (23/9/2016).

Dikatakannya dana aspirasi harus diawasi penyalurannya sering menjadi perbincangan dikalangan masyarakat. Persoalan siapa mencicipi ketahuan publik, akan tetapi yang mengawasi saat ini adalah anggota DPRD selaku pengawas, sesuatu yang sulit terwujud bagi keberpihakan rakyat.

Kata Zaefuddin tak lepas kepentingan politik akan memiliki nama harum di Dapilnya dan kemungkinan dipilih lagi di pemilu berikutnya. Penyaluran tidak transparan pada sasaran konstituen menimbulkan persoalan ditengah masyarakat ketika ada pekerjaan warga justru tak terlibat.

Zaefuddin menilai, kelemahan pelaksanaan yang bersumber dari dana aspirasi 2016 jalan lingkungan yang dikerjakan di kelurahan Juppandang kecamatan Enrekang. Tanpa proposal pun dana bukan milik pribadi begitu mudah diambil atas nama dana aspirasi rakyat di Dapil bersangkutan. "itulah disebut dana aspirasi salah sasaran, ada anggota dewan malas berkantor, gimana bisa pahami dana aspirasi buat rakyat," sesalnya.

Wakil ketua I DPRD Arfan Renggong mengatakan, ini disinyalir dewan malas berkantor. Para dewan tersebut sibuk dengan urusan pribadinya atau memang tak punya kapasitas selaku anggota dewan sehingga banyak alasan untuk malas berkantor. "Ada ji hadir kalo dewan yang dimaksud itu, dia hadir tapi selalu diruangannya (bukan diruang rapat saat berlangsung)," ujarnya. (R7/Jn)

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • Kabupaten Kecil, Miliki Magnet Kuat
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kabupaten Bantaeng merupakan salah satu kabupaten yang terbilang kecil di Sulsel, namun sejak…
  • Tarif Parkir Saat Ojol Day Maksimal Rp 50 Ribu, Hanya Berlaku di Jl Kartini Makassar
    02.07.2021 - 0 Comments
     Direktur Utama (Dirut) PD Parkir Makassar Raya, Irham Syah Gaffar menjelaskan, tarif parkir…
  • Jambi Siap Mengekor Program Pemkot Makassar
    04.10.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Berbagai inovasi yang digagas oleh Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menarik minat…
  • Makassar Culinary Night 2018 Target Total Transaksi Rp. 400 Juta
    28.07.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Semakin malam, pengunjung Makassar Culinary Night 2018 semakin ramai berdatangan. Bagaimana tidak,…
  • Raker Baznas, Pemkot Makassar Serukan Gerakan Berzakat
    08.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Makassar mengelar rapat kerja di Hotel Remcy Panakkukang, Jl.…
  • DINAS BUDPAR JUARA I LOMBA KUE TRADISIONAL
    19.08.2016 - 0 Comments
    Lomba Kue Tradisional MACCANEWS -- Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia…
  • Kasat Lantas Barru Operasi Lilin Sudah Berlaku
    22.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Operasi Lilin 2016 Satuan Lalu Lintas Polres Barru akan melakukan razia penggunaan motor dan mobil yang…
  • Dubes Inggris Ikut Buka Puasa Bersama 5.000 Kaum Dhuafa
    18.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Duta Besar Inggris untuk Indonesia Moazzam Malik ikut berbuka puasa yang dirangkaikan dengan salat magrib…
  • Kasat Lantas Sampaikan Program Lalu Lintas Bersahabat
    16.09.2016 - 0 Comments
    AKP Muh Yusuf, Kasat Lantas Polres Soppeng MACCANEWS -- Kasat lantas Polres Soppeng Muh Yusuf, dihadapan ratusan…
  • Kunker Pansus DPRD Prov Sulsel, Prof Rudy Fokus RTRW Dukung Sektor Pariwisata Dan Ramah Investasi
    15.12.2020 - 0 Comments
      Penjabat Walikota Makassar Prof Rudy Djamaluddin menerima Kunjungan Kerja, Pansus DPRD Provinsi Sulawesi…
  • Wakil Bupati Bulukumba Resmikan 67 BUMDES
    07.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wakil bupati Bulukumba Tomy Satria Yulianto, Jumat (7/10/2016) didaulat meresmikan 67  Badan Usaha…
  • Harapan TP-PKK Panakkukang, KPK Kuat dan Berintegritas
    05.12.2019 - 0 Comments
    Car Free Day (CFD) menjadi tempat yang asyik untuk menyehatkan jasmani dan rohani, Minggu (15/9/2019). CFD pun…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.