Prof. Rudy Serahkan Bantuan Korban Kebakaran Maccini Kidul

 

Korban kebakaran di Kecamatan Makassar kelurahan maccini Kidul mendapat bantuan dari pemerintah Kota Makassar. Hal tersebut terlihat saat Penjabat Wali kota Makassar Prof Rudy Djamaluddin mengunjungi lokasi bekas kebakaran tersebut. Jumat 18/9/2020.


Prof Rudy dalam kunjungan di lokasi kebakaran menyerahkan bantuan  berupa alat kebutuhan sehari hari seperti sarung, selimut, terpal First aid kit family kit, Baby kit perlengkapan keperluan bayi dan anak. 


Prof Rudy juga menyampaikan ucapan rasa duka dan keprihatinan pemerintah kota Makassar kepada warga yang mengalami bencana kebakaran. Dirinya menghimbau kepada. masyarakat untuk selalu memperhatikan alat dapurnya saat memasak dan penggunaan alat listrik dirumah rumah.



“Kami dari pemerintah kota Makassar dan saya sendiri  secara pribadi turut prihatin dengan kebakaran yang menimpa warga kita disini, saya harap kejadian seperti  ini tidak terulang kembali,” ucapnya.


Untuk itu Prof Rudy meminta perlunya kewaspadaan dan kehati hatian seluruh warga saat melakukan aktifitas di dapur seperti memasak dan menggunakan alat elektronik lainnya adalah hal wajib untuk diperhatikan.


Kejadian kebakaran  ini mengakibatkan sebanyak 35 unit rumah hangus terbakar korban berjumlah 156 jiwa dengan Kepala Keluarga (KK) sebanyak 56 orang. Satu orang mengalami luka bakar, namun dalam kejadian ini tidak menimbulkan korban jiwa manusia.


Bantuan juga datang dari Dinas Sosial makassar yang mendirikan  dapur umum serta tenda penampungan di lokasi kebakaran tersebut.


Dalam kunjungan di lokasi kebakaran Prof. Rudy didampingi Camat Makassar Andi Ardi beserta  Lurah dan ketua RW /RT di Kelurahan Maccini Kidul Kec. Makassar.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Kadispora Makassar Bersama KONI Rancang Draft Perda Keolahragaan
    05.07.2022 - 0 Comments
    Kepala Dinas Pemuda dan Olah Raga, Andi Pattiware mengatakan, saat ini pihaknya bersama Komite Olah Raga Nasional…
  • Hari Pertama, Basli Ali Sidak sejumlah OPD Lingkup Selayar
    03.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar, Muh. Basli Ali, pada hari pertama masuk kerja, langsung…
  • Camat Ujung Tanah Pastikan Bansos Covid-19 Diterima Oleh Warga yang Berhak
    23.09.2021 - 0 Comments
     MAKASSAR - Camat Ujung Tanah, Tanah Ibrahim Chaidar Said, turun langsung mengawal penyaluran Bansos ke…
  • Danny Pomanto : Kita Tinjau Kembali Rencana Pembelajaran Tatap Muka
    29.06.2021 - 0 Comments
     Pemerintah Kota Makassar kembali meninjau rencana pembelajaran tatap muka pada Juli 2021 mendatang. Akibat…
  • HUT  BPKP ke 34 Sulsel, Danny Harapkan Makin Profesional
    31.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menyampaikan selamat HUT ke - 34 BPKP (Badan…
  • Kemenag Soppeng Gelar Lelang Bongkaran Gedung KUA
    07.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kantor Kementerian Agama Kabuaten Soppeng melalui  KPKNL Pare-Pare, Kamis lalu di Aula Kantor…
  • Komisi A DPRD Makassar Usulkan Anggaran Rp2,1 M Untuk Rumah Ibadah
    28.10.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kondisi rumah ibadah di beberapa titik di kota Makassar sangat memprihatinkan. Beberapa masjid memiliki…
  • Dialog Tokoh Agama, Ketua LDII: Perkuat Komitmen Kebangsaan
    21.05.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Pengurus Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Sulawesi Selatan menghadiri…
  • 47.963 Calon Maba Siap SBMPTN
    16.05.2017 - 0 Comments
    Ilustrasi MACCANEWS--Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Nasional (SBMPTN) dilaksanakan serentak hari ini,…
  • Rapat Pripurna Anggota DPRD Barru Bersama SKPD Barru
    25.09.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Barru menggelar rapat paripurna tahun sidang 2017 dalam rangka…
  • Ternak Berkeliaran, Wabup Warning SKPD
    10.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Pemerintah Kabupaten Bulukumba tidak henti-hentinya mengajak masyarakat khususnya dalam kota, untuk…
  • Kecamatan Mamajang dan Dinas PU Bersinergi Atasi Genangan Sekitar RS Labuang Baji
    18.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Runtuhnya plat pelintas di sekitar RS Labuang Baji memenuhi saluran drainase dengan material. Akibatnya…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.