Pj Wali Kota Iqbal Hadiri Open House Aksa Mahmud

Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb menghadiri open house Wakil Ketua MPR RI Periode 2004 – 2009 Aksa Mahmud di Jalan Khairil Anwar No 4, Makassar, Jumat (7/06/2019).

Mengenakan baju koko muslim berwarna putih, Iqbal datang didampingi sang isteri Murni Iqbal Suhaeb, dan Pamong Senior Pemkot Makassar Sabri, serta sejumlah pimpinan SKPD lingkup Pemkot Makassar.

Kehadirannya disambut langsung oleh Aksa Mahmud dengan penuh keramahan. Keduanya terlibat obrolan akrab sebelum menyantap hidangan lebaran.

“Alhamdulillah, Momen Idul Fitri mempertemukan kita dalam suasana kekeluargaan. Ini adalah momen yang tepat untuk bersilaturahmi,” ungkap Iqbal.

Selain Pj Wali Kota Iqbal, sejumlah pejabat Pemprov Sulsel juga hadir di open house ini seperti Kepala Biro Pemerintahan Pemprov Sulsel Hasan Basri Ambarala. Hadir pula beberapa anggota DPRD di momen silaturahmi itu.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Danny Gencarkan Program 'Jagai Anak ta' di Isra Miraj
    26.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto hadir memberi sambutan pada peringatan Isra Mi'raj nabi Muhammad…
  • Diskominfo Kota Makassar Gelar Forum Jurnalistik Bangun Literasi Tangkal Informasi Negatif
    25.09.2019 - 0 Comments
    Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Makassar menggelar acara Forum Jurnalistik dan SKPD Kota Makassar,…
  • PD Parkir Makassar, Tidak Ada Lagi Karcis Lama Beredar
    01.03.2022 - 0 Comments
       PD Parkir Makassar Raya mensidak puluhan jukir yang dianggap masih menggunakan karcis kadaluarsa…
  • YJI : Menekan Peningkatan PJPD sebelum tahun 2025
    13.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Yayasan Jantung Indonesia (YJl) terus mengkampanyekan kesehatan Jantung dan Pembuluh Darah (PJPD) dengan…
  • Konsultasi ke Kemendagri, Walikota Danny Perjuangkan Nasib Ribuan Honorer
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan “Danny” Pomanto mengunjungi Kantor Kementerian Dalam Negeri RI…
  • LOMBA MOTOR TAXI GABAH BUPATI CUP 2018
    19.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati barru Ir. H. Suardi Saleh M.Si Membuka Secara Resmi Lomba Motor Taxi Gabah Bupati Cup yang…
  •  Kejaksaan Negeri Barru Melaksanakan Monitoring Evaluasi DAK 2017
    24.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - TP4D Kejari Barru melaksanakan monitoring dan evaluasi DAK 2017 terhadap kegiatan Bidang Irigasi Dinas PU…
  • Wali Kota Danny Lantik 15 Camat Se-Kota Makassar
    29.10.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar, Moh Ramdhan “Danny” Pomanto mengangkat dan melantik seluruh camat lingkup Pemerintah…
  • Pinisi Diharapkan Mendidik Anak Cinta Maritim
    26.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Program Pinisi Bagi Negeri merupakan salah satu komitmen PT Toyota-Astra Motor (TAM) melalui program…
  • RESES DI KELURAHAN LAIKANG, ANGGOTA DPRD MAKASSAR SANGKALA SADDIKO DISAMBUT ANTUSIAS WARGA
    09.08.2020 - 0 Comments
     Anggota DPRD Kota Makassar H. Sangkala Saddiko daerah pemilihan (Dapil) III meliputi Kecamatan Biringkanaya-…
  • MALAM PUNCAK PENUTUPAN BARRU LOCAL FEST (BLF)
    24.04.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS  - Bupati Barru Ir.H.Suardi Saleh, M. Si didampingi Ketua TP. PKK Kab.Barru dgr.Hj. Hasnah Syam, MARS…
  • Simpan Sabu dalam Bungkus Sampoerna Mild, Juli Digelandang Petugas
    14.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Jl (20) alias Juli Bin Abdul Rahman, warga Jl Veteran Watampone, kini harus mendekam di jeruji besi…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.