BUPATI BARRU MENUTUP SELEKSI MTQ DENGAN HARAPAN MAMPU MENJADI DUTA MTQ DI TK. PROPINSI

MACCANEWS - Penutupan Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) Tingkat Kab. Barru diiringi dengan sorakan oleh para peserta MTQ disela pembacaan surat keputusan Dewan Hakim mengenai pengumuman hasil lomba yang digelar di Islamic Center Kab. Barru, Kamis malam (15/02/18).

Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh menilai bahwa penyelenggaraan MTQ ini cukup sukses dan itu semua tidak luput dari kerjasama para panitia penyelenggara dan seluruh masyarakat Kab. Barru.
"Pelaksanaan MTQ ini cukup sukses berkat kerjasama kita semua, walaupun hujan terus menerus, tidak mengurangi keinginan kita untuk menyaksikan even yang sangat bergengsi ini", ungkap Bupati Barru.

Selain itu Bupati Barru menambahkan bahwa setelah MTQ ini selesai masih banyak lagi yang harus kita lakukan, dengan memberikan pembekalan yang lebih kepada para pemenang MTQ sebagai jenjang persiapan untuk mengikuti MTQ Tk. Propinsi Sulsel.
"Saya berharap setelah menjadi duta MTQ di Kabupaten Barru, mampu juga menjadi duta di Tingkat Propinsi Sulsel".

Nampak hadir pada acara penutupan ini Para unsur Forkopimda, para pimpinan OPD, Ketua LPTQ Kab. Barru dan para camat se Kab. Barru

Kec. Barru merupakan Kecamatan peraih Juara Umum pada Seleksi Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) tahun ini setelah melewati berbagai proses yang tidaklah mudah dengan didukung oleh para dewan hakim yang cukup adil dan objektif dalam memberikan penilaiannya. (Andri HMS)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Dinas PU Makassar Gelar Uji Sertifikasi Bagi Tenaga Konstruksi MNP
    22.10.2021 - 0 Comments
     Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Makassar bekerjasama dengan Balai Jasa Konstruksi Wilayah VI Makassar, Dewan…
  • Terima Kunjungan DPRD Wajo, Nurhaldin Paparkan Perbaikan Sistem Pendidikan
    05.10.2021 - 0 Comments
     DPRD Makassar terus menjadi objek kunjungan. Kali ini rombongan DPRD Kabupaten Wajo yang datang untuk mempelajari…
  • Siap-Siap, BKD Makassar Panggil PNS 'Bolos' Pasca Libur Lebaran
    09.09.2019 - 0 Comments
    Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Daerah Makassar merilis bahwa pegawai yang…
  • Besok Danny Gelar Gerakan Merah Putih, Danny : Menindaklanjuti Semangat RRI
    31.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menghadiri konser kebangsaan yang diadakan oleh Radio…
  • Ini Komposisi Pansus Pengawasan Pajak Daerah DPRD
    22.08.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Panitia khusus pembahasan ranperda tentang Pajak Daerah kota Makassar gelar rapat penyusunan komposisi…
  • Harga Telur di Sejumlah Pasar Tradisional Makassar Melonjak Naik
    23.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Jelang Ramadan, harga kebutuhan pokok masyarakat di sejumlah pasar tradisional di Kota Makassar mengalami…
  • Membangun Makassar Menggunakan Filosofi Sebagai Landasan Berpikir
    30.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto menyampaikan Kuliah Umum Mahasiswa Program Studi…
  • Suardi Saleh Panen Jagung Merah
    19.09.2017 - 0 Comments
    MACCANews --- Bupati Barru Ir H Suardi Saleh Panen Jagung Merah di Dusun Bette Desa Jangan-jangan Kecamatan…
  • Jumat Berbagi, DPM PTSP Siapkan Takjil Berbuka Untuk Warga Di Gedung PTSP Bintang Lima
    13.06.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS - Pada bulan ramadhan ini, Dinas Penanaman Modal Playanan Terpadu Satu Pintu (DPM PTSP) bagi-bagi takjil…
  • Pemkot Makassar Perkuat Kerjasama Transaksi Elektronifikasi Bersama Bank Indonesia
    26.11.2021 - 0 Comments
    Walikota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto bertemu Kepala Perwakilan Bank Indonesia (BI) wilayah Sulawesi – Selatan…
  • Mantap...Rute Terbang Makassar-Selayar Ditambahkan 10 kali Seminggu
    28.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Perusahaan maskapai Penerbangan Wings Air, rencana akan meningkatkan frekuensi penerbangannya untuk…
  • Gerak Cepat, Komisi D DPRD Makassar Pantau Pelayanan Kesehatan
    30.10.2019 - 0 Comments
    Komisi-komisi di DPRD Kota Makassar langsung bergerak cepat usai ditetapkannya Alat Kelengkapan Dewan (AKD). Komisi…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.