Bulukumba, Gowa, Makassar Berbagi Pengalaman Program ICMM di Mataram

MACCANEWS - Setelah sukses tampil di Jakarta pekan lalu, Selasa (1/11) hari ini, tiga daerah masing masing Hj.Darmawati dari Bulukumba, Sofyan dari Gowa dan Abd.Haris dari kota Makassar serta Nawir Sikki (Provincial Coordinator Program Pilihanku di Sulawesi Selatan) kembali diundang ke Mataram,  khusus untuk berbagi pengalaman terbaik program ICMM untuk program keberlanjutan program KB, di hotel Golden Tulip Mataram.

Nawir kepada Maccanews menuturkan,  kegiatan ini juga dihadiri dari wakil Provinsi Jawa tengah, Jawa Timur, Sumatera Utara, dan NTB sebagai tuan rumah.

Program ICMM ini di dukung dari USAID dan JHU-CCP yang menfasilitasi kegiatan ini, agar antar daerah saling berbagi pengalaman terbaik, khususnya dari  daerah dampingan di NTB dan Jatim yg sudah 3 tahun.

Dan bagi daerah program pilihanku dapat menimba pengalaman berbagai inovasi program, kebijakan maupun regulasi yang telah di advokasi oleh DWG/Pokja Kependudukan dan KB.

Seluruh peserta yang berjumlah sekitar 90 orang, saling berbagi pengalaman dan menanggapi pemaparan yang disampaikan para nara sumber, termasuk Kadis Kesehatan Sumbawa Drs.H.Nasiruddin yang juga berasal dari desa Ara Bulukumba Sulsel tampil berbagi informasi pada kegiatan yang diharapkan akan memberikan pengetahuan, pengalaman dan berbagai model inovasi berbagai daerah yang dapat diadopsi dan direplikasi daerah lainnya, agar pengelolaan program kependudukan & KB makin efektif dan strategi kedepannya.(edy)

Tags:

Baca Juga:

0 komentar:

Ragam

  • ‪Agustus, RMS Dilantik‬ Pimpin Nasdem Sulsel
    26.07.2016 - 0 Comments
    Rusdi Masse MACCANEWS, Makassar -- Bupati Sidrap, Rusdi Masse (RMS) akan dilantik menjabat Ketua DPW Nasdem Sulsel…
  • Iqbal Suhaeb Tinjau Kesiapan Kelurahan Buloa Ikut Lomba Kelurahan Terpadu Tingkat Provinsi
    05.07.2019 - 0 Comments
    Pj Wali Kota Makassar Dr M Iqbal S Suhaeb meninjau kesiapan Kelurahan Buloa, Kecamatan Tallo yang akan berkompetisi…
  • Selayar Terima Penghargaan APE Dari Pemerintah Pusat
    23.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS – Pada penghujung Tahun 2016 ini, Pemerintah Kabupaten Kepulauan Selayar menerima Anugerah Parahita…
  • Hadiri Upacara Hari Lahir Pancasila, Danny Ajak Warganya Bumikan Pancasila
    30.06.2021 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto mengikuti pelaksanaan upacara peringatan Hari Lahir Pancasila…
  • Ketua DPD REI Sulsel Dukung Danny Dua Periode
    16.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dukungan bagi Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan 'Danny' Pomanto kembali memimpin Makassar di periode…
  • Curah Hujan Tinggi, Persawahan di Pinrang Terendam Banjir
    01.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Tingginya curah hujan yang melanda Kabupaten Pinrang dalam sepekan terakhir mengakibatkan ribuan…
  • Danny dan Baznas Bagi 2.500 Paket ZIS
    18.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Wali Kota Makassar dan Baznas (Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Makassar membagikan 2.500 paket ZIS…
  • DPRD Minta Usul Alih Fungsi Pasar Senggol
    14.09.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Parepare meminta Pemerintah Kota Parepare mengusulkan pengalihan…
  • Tempat Pengolahan Sampah Ilegal
    10.02.2016 - 0 Comments
    Melalui surat pembaca ini, kami mohon bantuannya untuk ditindaklanjuti, ada pengolahan sampah tanpa ijin atau ilegal…
  •  Kali ini Dewan Sorot Parkiran Pancious Dan Black Canyon
    18.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS – Komisi C DPRD Makassar pagi ini, Selasa (18/04/17) gelar rapat dengar pendapat membahas tentang analisa…
  • Walikota Danny Jadi Pembicara di ASEAN City Leaders Dialogue 2022
    29.03.2022 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Moh. Ramdhan “Danny” Pomanto menjadi pembicara pads ASEAN City Leaders Dialogue 2022 secara…
  • Muslimin Bando Dukung Rahmat Sjamsu Alam Maju Dipilkada 2018
    13.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Enrekang Muslimin Bando mendukung putra terbaik Himpunan Keluarga Massenrempulu (hikma) untuk maju…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.