Diskop Kota Makassar Ajak Pelaku Usaha Manfaatkan Teknologi

Kepala Dinas Koperasi dan UKM Kota Makassar, Harun Rani mengajak, seluruh pelaku usaha memanfaatkan kecanggihan teknologi. Untuk mengembangkan usahanya.

“Di era teknologi sekarang ini, para pelaku UKM perlu memanfaatkan teknologi dalam pemasaran produk,” ungkap Harun Rani, Jumat (29/3/2019).

Harun menjelaskan, layanan pengantaran berplatform aplikasi digital yang bermanfaat bagi produk konsumen.

”Dengan memanfaatkan teknologi, mereka yang mendukung UKM dapat mengefektifkan waktu dan tentu saja meningkatkan omset penjualan,” ujar mantan Camat Mariso ini.

Harun berharap para pelaku UKM betul-betul mampu bergerak dengan perubahan zaman dan menyesuaikan dengan kebutuhan pasar.(**)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Amankan Pemilu 2019, Satpol PP Makassar Akan Turunkan 500 Porsenel
    14.06.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS - Kepala Satpol PP Kota Makassar Iman Hud mengungkapkan, menyiapkan sekitar 500 Anggota Satpol PP Kota…
  • Sembilan Fraksi DPRD Makassar Setuju Pansus Bahas Dua Ranperda
    23.12.2021 - 0 Comments
     Rapat Paripurna DPRD Makassar digelar dalam rangka mendengarkan Pemandangan Umum Fraksi-fraksi DPRD Makassar…
  • Belum Cukup Sebulan,
    18.12.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Dikerjakan awal Desember 2016, bangunan dasar jembatan yang menghubungkan Desa Nepo Dan Manuba sudah…
  • Wali Kota Makassar Usul Kapal Pelni Jadi Tempat Isolasi Pasien Covid-19
    04.09.2021 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Ramdhan “Danny” Pomanto mengusulkan kapal-kapal Pelni yang tidak beroperasi sementara…
  • Ribuan Guru Mengaji dan Imam Masjid di Barru Terima Insentif
    14.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Sebanyak 1960 Orang Terdiri Dari Iman mesjid 330 orang, Pegawai syara 530 orang, Guru mengaji 1100 orang…
  • Kurang Mampu, Arifin Terpaksa Dipasung
    23.02.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Arifin, warga desa Ara Kecamatan Bontobahari Kabupaten Bulukumba, saat ini mengalami sakit gangguan jiwa,…
  • Darurat Narkoba , Kapolres: Anggota Jangan Coba-coba Terlibat
    27.06.2016 - 0 Comments
    Priya Budi MACCANEWS -- Kapolres Parepare, Ajun Komisari Besar Polisi (AKBP) Priya Budi mengungkapkan, kota…
  • Komisi C DPRD Makassar RDP Bersama Warga Kecamatan Mariso
    04.05.2018 - 0 Comments
    DPRD Makassar -- Belasan warga kecamatan Mariso keluhkan penutupan akses jalan ke mesjid saat diadakan Rapat Dengar…
  • Bupati Bulukumba Pantau Pembuatan Saluran Air Dilokasi P2WKSS
    15.09.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba A.M. Sukri Sappewali memperhatikan pengerjaan saluran air pembuangan yang dikerjakan staf Dinas…
  • Danny Sebut Real Kemajuan Makassar Serba dua Kali
    19.06.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Wali Kota Makassar, Moh Rhamdan Pomanto "Danny Pomanto, menyebut, ada yang unik tapi nyata dari program…
  • Iqbal Suhaeb Apresiasi Kegiatan Final Zona II Makassar Clean And Comfort 2019
    01.09.2019 - 0 Comments
    Menjadikan Makassar kota bersih yang cantik diperlukan perhatian dan kerja sama oleh semua pihak. Semua stakeholder…
  • Pergantian Sekda, Danny : Kita Akan Lakukan Lelang Jabatan
    19.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Jabatan Sekretaris Kota Makassar yang saat ini dijabat Ibrahim Saleh akan berakhir pada bulan Juli…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.