Rapat Jadwalkan Paripurna Perubahan APBD TA. 2017

MACCANews ---- Badan Musyawarah (BAMUS) DPRD Makassar gelar rapat pembahasan jadwal paripurna pengambilan keputusan terhadap ranperda Perubahan APBD Tahun 2017, Jumat (10/11/2017).

 Rapat Bamus yang kali ini dilaksanakan di ruang Komisi D DPRD Makassar dikarenakan adanya Rapat Badan Anggaran di ruang Badan Anggaran dipimpin langsung Wakil Ketua II DPRD Makassar, Erick Horas dan dihadiri oleh beberapa Anggota Bamus DPRD Makassar.

Rapat siang ini berlangsung sangat alot dalam menentukan jadwal agenda rapat Paripurna Perubahan APBD 2017 yang sebelumnya sudah tertunda sebanyak dua kali dan akhirnya ditentukan jadwal Rapat Paripurna Perubahan APBD 2017 akan dilaksanakan pada hari Senin (13/11/2017) pukul 10:00 pagi dan dilanjutkan Rapat Paripurna Penjelasan Walikota Makassar terhadap ranperda tentang APBD Tahun 2018. (Adhit)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Lokasi Strategis, Pemkot Makassar Usulkan Dermaga Pannyua jadi Pelabuhan Darat
    23.08.2021 - 0 Comments
     Sebentar lagi Kota Makassar bakal mempunyai Pelabuhan Penyebrangan Darat yang lebih representatif. Hal itu…
  • Pilkada DKI 2017, Korps Alumni Hambalang Sampaikan Selamat Kemenangan Anis-Sandi
    19.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Korps Alumni Hambalang,  menyampaikan terima kasih kepada para kader Korps Alumni Hambalang yang…
  • Haslinda Wahab Lepas Pawai Aksi Damai SDIT Nurul Fikri
    25.09.2017 - 0 Comments
    MACCAnews - Anggota Komisi A DPRD Makassar, Haslinda Wahab melepas pawai Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Nurul…
  • Danny Pomanto Minta Pengusaha Tetap Disiplin Protokol Kesehatan
    30.06.2021 - 0 Comments
     Pemerintah Kota Makassar menggelar rapat koordinasi bersama Relawan Makassar Recover dan Satgas Raika diikuti…
  • Barca Taklukkan Sevilla di Kandangnya
    06.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Barcelona membawa pulang tiga poin dari kandang Sevilla setelah menang 1-2 dalam pertemuan La Liga pekan…
  •  Awal 2018, Tim Sapu Lubang DPU Makassar Kembali Beraksi
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Semangat yang diperlihatkan oleh tim sapu lubang DPU Kota Makassar tak pernah pudar dan di awal tahun…
  • Komisi D DPRD Rapat Bersama BPJS Kota Makassar
    14.02.2018 - 0 Comments
    MACCANews ----- K D DPRD Makassar gelar rapat kerja bersama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) kota Makassar,…
  • Bulukumba Bakal Dapat Bantuan Armada Damkar dari Jepang
    01.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Kabar gembira datang dari bupati Bulukumba A.M. Sukri Sappewali kepada Kepala Badan Penanggulangan…
  • Dispora Sulsel Seleksi Atlet Popwil Pencak Silat
    02.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Seleksi untuk atlet popwil cabang olahraga pencak silat untuk mewakili Sul-sel telah di laksanakan…
  • Pencanangan Hari Kebudayaan Kota Makassar, Dinas Kebudayaan Gelar Malam Seni Dan Budaya
    13.06.2019 - 0 Comments
    MACCA.NEWS -  Malam Seni dan Budaya dalam rangka Pencanangan Hari Kebudayaan Kota Makassar diselenggarakan oleh…
  •  Dinas PU Kota Makassar Gelar Rakor Penanganan Kebersihan Dan Fungsi Kanal
    11.12.2019 - 0 Comments
    Pemerintah Kota Makassar peduli dengan kebersihan kanal dan menjadi perhatian serius bagi Pemkot Makassar untuk lebih…
  • Dua Kali Didemo, DPRD Makassar Akan Gelar RDP Bersama Jukir dan PD Parkir
    10.04.2020 - 0 Comments
    Dua kali mendapat unjuk rasa dari Aliansi Juru Parkir Makassar, Komisi B DPRD Kota Makassar bakal menggelar rapat…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.