Prof Rudy Hadiri HUT Bhayangkara 74, Polri Semakin Dewasa Dan Profesional

 


 Pj Walikota Makassar, Prof Rudy Djamaluddin menyebut institusi Kepolisian Republik Indonesia semakin dewasa dan profesional dalam memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat.


Hal ini ditegaskan Rudy usai mengikuti upacara Hari Bhayangkara Ke-74 secara virtual di Aula Mappaodang Polrestabes Makassar yang dipimpin langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Bapak Ir. H.Joko Widodo, Rabu (1/7/2020).


“ Institusi Kepolisian semakin dewasa dan profesional. Hari ulang tahun Bhayangkara yang ke 74  kali ini mengambil tema yang sangat cerdas, yakni “Kamtibmas kondusif, masyarakat semakin produktif”. Kita berharap kinerja kepolisian semakin baik kedepan dalam menegakkan hukum, memberikan perlindungan, pengayoman, dan pelayanan kepada masyarakat.” ujar Prof Rudy.


Rudy juga berharap semangat yang diemban oleh Polri menjadi semangat bersama dalam membangun bangsa dan peradaban ke depan.


“Secara khusus, saya juga ingin menyampaikan selamat  dan terima kasih kepala Polri yang telah banyak membantu Pemerintah kota Makassar baik dari Kamtibmas termasuk melawan pandemi covid 19  di Kota Makassar,” tambahnya.


Upacara hari Bhayangkara ke 74 dihadiri sejumlah Muspida, diantaranya Kapolrestabes Makassar, Bapak Kombes Pol. Yudhiawan,  Komandan Kodim 1408/BS Makassar Kol (Inf) Andriyanto SE, Ketua DPRD Kota Makassar Rudianto Lallo, serta Kepala Kejari Makassar Nurni Farahyanti.


Tags:

0 komentar:

Ragam

  • DKP Makassar Tanam 3000 Pohon di TPA
    06.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Kota Makassar melakukan penghijauan di Tempat Pembuangan Akhir…
  • 4 Kesamaan Farhat Naik dan Indira Yusuf Ismail
    09.04.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS--Ketua TP PKK Makassar Indira Yusuf Ismail menerima kunjungan Farhat Naik, isteri dari Zakir Naik,…
  • PEMKAB BARRU GELAR PAWAI HIJRATUR RASUL
    19.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M.Si melepas Pawai Hijratur Rasul yang di gelar di Halaman Kantor…
  • Kontrol Kebersihan Lingkungan, Camat Juliaman Lakukan Pengawasan di Lapangan
    21.08.2019 - 0 Comments
    Demi menjaga kebersihan jalan utama yang ada di  kecamatan Mariso. Camat Juliaman melaksanakan kegiatan…
  • Mourinho Punya Gagasan untuk Skuat United
    14.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Jose Mourinho mengisyaratkan bahwa ia memang sudah lama mengincar posisi pelatih Manchester United.…
  • Danny Pomanto Pantau Langsung Satgas Drainase DPU Makassar Tangani Keluhan Warga Soal Genangan
    11.06.2021 - 0 Comments
     Wali Kota Makassar Danny Pomanto didampingi oleh anggota DPRD Makassar dari Partai Nasdem, Supratman, meninjau…
  • Tindaklanjuti Laporan Warga, Lurah Pandang Langsung Kerahkan Satgas
    17.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Setelah menerima laporan warga mengenai adanya hasil pemangkasan pohon yang dapat menggangu…
  • Ditindak Tegas, Disperindag Bersama Tim Terpadu Minta Pemilik Pabrik Biskuit Hentikan Operasional
    23.10.2019 - 0 Comments
    Kepala Bidang Penindakan dan Pengawasan, Dinas Perdagangan dan Perindustrian (desperindag) Makassar, Syahruddin…
  • Jane Shalimar: Gak Salah Makassar Punya Danny Pomanto
    01.07.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - Artis ibukota Indonesia, Jane Shalimar, secara khusus bersilaturahmi di rumah jabatan Walikota Makassar,…
  • Cegah Penularan Covid 19, Camat Wajo dan Jajaran Gencar Lakukan Monitoring di Rumah Makan dan Toko
    16.11.2021 - 0 Comments
     Camat Wajo, Benyamin B Turupadang, bersama unsur Tripika Kecamatan Wajo, kembali melakukan monitoring wilayah…
  • Syukuran Kahfi Ucap Sumpah PAW Anggota DPRD Makassar
    08.06.2021 - 0 Comments
     DPRD Kota Makassar gelar Rapat Paripurna Pengumuman dalam rangka Pengucapan Sumpah sdr. Syukran Kahfi sebagai…
  • Klaster Pekerja di Apartemen, Satgas Hunter Paling Tetap Sasar Covid
    06.07.2021 - 0 Comments
     Master Covid Kecamatan Ujung Pandang, Andi Patiware mengapresiasi kinerja Satuan Tugas (Satgas) Hunter Covid -19…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.