Ilham Hatta Bakal Perjuangan Aspirasi Rakyat di DPRD Makassar

Caleg DPRD Makassar Dapil V Partai Perindo Nomor 5, Ilham Hatta Sulolipu semakin intens mensosialisasikan pencalegkannya di Tiga Kecamatan, Tamalate, Mariso dan Mamajang.

Karena diketahi Partai politik di Indonesia memiliki peran yang cukup penting untuk dapat menyalurkan aspirasi rakyat.

” Perindo, sebagai bagian dari salah satu partai politik di Indonesia, harus menanggung konsekuensi, agar bisa menjadi jembatan aspirasi rakyat, karena Indonesia adalah negara demokrasi,”katanya.

Namun Perindo juga memiliki visi mewujudkan Indonesia yang maju, bersatu, adil, makmur dan sejahtera.

“Kami akan mewujudkan Indonesia yang berdaulat, bermartabat dan berbudaya. Apalagi Partai Perindo juga berkomitmen menegakkan hak dan kewajiban asasi manusia, supremasi hukum sesuai dengan Pancasila dan UUD 1945,”ungkap Ilham Hatta Sulolipu.

Perindo juga memiliki misi mendorong tumbuhnya ekonomi nasional yang berkontribusi langsung pada kesejahteraan warga negara Indonesia.

Tak hanya itu, Ilham Hatta juga mengungkapkan bahwa partainya akan fokus terhadap kesejahteraan masyarakat, khususnya masyarakat kecil.

“Perjuangan Perindo fokus pada kesejahteraan, karena kami melihat di Indonesia ketimpangan masih cukup tinggi yaitu berjuang untuk masyarakat kecil, dan kematangan pembangunan. Dan saya harapkan warga dapat ke Tempat Pemungutan Suara (Suara), pilihlah caleg dengan hati nurani anda. Tapi jangan lupa, pilihki Caleg DPRD Makassar Dapil V Partai Perindo Nomor 5, Ilham Hatta Sulolipu,”cetusnya.

Tags:

0 komentar:

Ragam

  • Gerak Cepat, Master Ujung Pandang Turunkan Tim Satgas Tolong Warga Terpapar Covid -19
    18.08.2021 - 0 Comments
     Satuan Tugas (Satgas) Detektor covid Makassar Recover Kecamatan Ujung Pandang mendapati satu klaster keluarga…
  • DPRD Parepare Gelar Paripurna Pokok Pikiran
    02.03.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS - PARIPURNA Penandatangan Keputusan tentang Pokok-pokok pikiran oleh Dewan perwakilan Rakyat Daerah (Dprd)…
  • Iqbal Suhaeb Apresiasi Mandiri Taspen Gelar Seminar Kewirausahaan Bagi ASN Purna Bakti
    24.09.2019 - 0 Comments
    Pj Wali Kota Makassar Iqbal Suhaeb membuka seminar kewirausahawan bagi Aparatur Sipill Negara (ASN) dan pensiunan…
  • Cegah Banjir, Satgas Mamajang Bersihkan Sampah Plastik Di Got
    18.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Rutinitas pembersihan kanal besar perbatasan Kecamatan Mamajang dan Kecamatan Mariso yang berada di…
  • Camat Manggala Berkomitmen Kelurahan Se-Kecamatan Manggala Bersih dari 'Pungli'
    25.10.2016 - 0 Comments
    MAKASSAR--Pemerintah Kecamatan Manggala terus mendorong peningkatan kualitas pelayanan masyarakat tanpa adanya…
  • Kapolsek Bissappu Jadi Inspektur Upacara di Sekolah
    07.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Upacara bendera rutin dilaksanakan tiap hari senin di setiap sekolah, dalam melaksanakan upacara bendera…
  • Badiklat Makassar Gelar Diklat Petugas Puskesmas dan Kelurahan
    26.10.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Badan Diklat Makassar menggelar kegiatan Pendidikan dan Pelatihan bagi aparat Kelurahan serta petugas…
  • Baru Dibentuk, Satgas Raika Imbau Pemilik Usaha di Makassar Taati Prokes
    10.11.2021 - 0 Comments
    Tim Satuan Tugas Khusus Pengurai Kerumunan (Satgas Raika) Kecamatan Makassar turun serentak melakukan patroli di…
  • SEKWAN RAKOR MERIAHKAN HUT 414 MAKASSAR
    22.11.2021 - 0 Comments
     Hari Ulang Tahun Kota Makassar yang ke 414 pada tanggal 09 November 2021, diperingati Pemerintah Kota Makassar…
  • Produk Unggulan Sinjai Sudah Layak Dipamerkan di Smesco
    08.08.2016 - 0 Comments
    Stand Dinas Koprasi dan UKM Kab.Sinjai MACCANEWS -- Dinas Koperasi UKM Sinjai meraih Juara III Lomba produk…
  • Beri Kuliah Umum, Danny Bakar Semangat Mahasiswa UNM
    25.11.2021 - 0 Comments
    Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto membakar semangat Mahasiswa(i) Universitas Negeri Makassar (UNM) lewat…
  • DPRD Makassar Bakal Sampaikan Aspirasi APUKK ke DPR Soal RKUHP
    14.10.2019 - 0 Comments
    Anggota DPRD Kota Makassar, Alhidayat Samsu (Fraksi PDIP) didampingi Kasubbag Humas DPRD Kota Makassar, Andi Taufiq…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.