Dinas Penataan Ruang Rilis Syarat Resmi Penataan Ruang

MACCANEWS - Surat izin pelaku teknis bangunan (SIPTB) merupakan sertifikat yang diberikan kepada pelaku teknis bangunan gedung, sebagai bentuk pengakuan pemerintah kota Makassar kepada mereka dalam melakukan praktek profesinya di Kota Makassar.

Kepala Dinas Penataan Ruang Kota Makassar, Ahmad Kafrawi, menuturkan, ada beberapa dokumen penting yang harus disiapkan, untuk memperoleh SIPTB pelaku teknis bangunan, diantaranya wajib memiliki SKA, pengalaman kerja dan rekomendasi, dari asosiasi profesi terkait.

Dengan penerapan SIPTB, ini merupakan upaya besar dalam hal memberikan pehamaman kepada pelaku teknis bangunan, baik yang akan membuka praktek secara profesional maupun yang telah berprofesi.

"Pemberian izin ini diharapkan agar pelaku teknis bangunan yang bisa terdaftar, termasuk yang memiliki paraktek secara profesional. Sehingga pemahaman lokal konteks mereka dalam bekerja sesuai dengan profesinya," tutupnya. (*)

Tags:

0 komentar:

Ragam

  •  Bupati dan Wali Kota Akkopsi Bahas Isu Lingkungan
    08.05.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Sebanyak 12 perwakilan bupati dan wali kota di Indonesia yang tergabung dalam Akkopsi (Aliansi…
  •  Diskominfobudpar Punya Jurus Tingkatkan PAD
    18.07.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS - Kabupaten Sinjai merupakan salah satu daerah yang memiliki Objek Wisata yang tidak sedikit mulai dari…
  • Pemkab Bulukumba Terima Bantuan Mobil Sampah dari Bank Sulsel
    14.08.2016 - 0 Comments
    Bupati Bulukumba A.M.Sukri A.Sappewali Menerima bantauan 1 unit Mobil angkut sampah dari BANK Sulsel MACANEWS --…
  • WABUP Silaturahmi Dengan Permas Balikpapan
    21.08.2017 - 0 Comments
    MACCANEWS --- Wakil Bupati Kepulauan Selayar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.H., bersilaturrahim dengan Persatuan…
  • Siap Sukseskan Program Walikota Makassar, Alamsyah Gelar Rakor Bersama Tripika Kecamatan Tallo
    04.07.2022 - 0 Comments
     Sukseskan program percepatan Vaksinasi di Kota Makassar, Camat Tallo Alamsyah Sahabuddin gelar rakor bersama…
  • Jejaki Kerjasama BNI silaturahmi ke PDAM Makassar
    08.03.2022 - 0 Comments
     Dalam rangka menjalin komunikasi dengan Perumda Air Minum Kota Makassar, Kepala Cabang BNI Makassar Ichsan…
  • Begini Respon Plt.Camat Rappocini Atasi Keluhan Warga
    08.08.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS - Adanya keluhan warga Kelurahan Balla parang melalui media sosial, terkait penumpukan sampah dijalan Nikel…
  • Jambore Nasional ke X, Ketua Kwarcab: Kami Target Juara Kebersihan
    14.08.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Perhelatan Akbar Jambore Nasional (Jamnas) Pramuka tingkat penggalang ke X  tahun 2016 secara…
  • DPRD Klungkung belajar Pengawasan Anggaran di DPRD Makassar
    16.07.2019 - 0 Comments
     DPRD Kab. Klungkung, Prov. Bali berkunjung ke DPRD Makassar belajar mengenai mekanisme pengawasan,…
  • Mahasiswa Bulukumba Lolos Forum Budaya Dunia
    16.09.2016 - 0 Comments
    Andi Muhammad Bayu D.S MACCANEWS -- Andi Muh. Bayu memang namanya belum terlalu populer, namun ternyata putra…
  •  BUPATI BARRU HADIRI RAPAT PARIPURNA DPRD
    18.09.2018 - 0 Comments
    MACCANEWS -  Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M. Si menghadiri rapat paripurna DPRD dalam rangka Penyerahan…
  • PKPI Papua Minta Presiden RI Memantau Pilkada di Kabupaten Dogiyai Papua 2017
    25.11.2016 - 0 Comments
    MACCANEWS -- Ketua DPP PKPI Papua Ramses Wally meminta Presiden RI Joko Widodo dan Wapres Jusuf Kalla memantau proses…
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.